Gunakan Cat Kayu Mengkilap Orchid untuk Daun Pintu dari Distributor Terbaik

Untuk membuat tampilan daun pintu lebih menarik dapat dilakukan dengan melapisinya menggunakan cat kayu mengkilap Orchid. Bukan karena alasan estetika saja, tetapi juga karena penggunaan produk ini dapat membantu melindungi pintu kayu.

Berikan perlindungan terbaik pada daun pintu di rumah Anda dengan cat berkualitas. Lantas mengapa harus menggunakan cat Orchid untuk kebutuhan ini? Simak penjelasan lebih lanjut di artikel ini.

Cara Pintu Tampak Mengkilap dan Terawat

finishing pintu tampak mengkilap
finishing pintu tampak mengkilap

promo produk biopolish natural oil

Baca Juga : Lebih Baik Pakai Pintu Besi atau Kayu

Pintu merupakan salah satu furniture yang penting dan tidak bisa dihindarkan. Jika tidak ada pintu maka tidak ada sekat pebatas atar ruangan selain dinding. Orang akan bebas keluar masuk dan berpindah antar ruangan.

Maka pintu sangat penting fungisnya dan harus dibuat penampilan menarik serta kuat dan kokoh. Menciptakan daun pintu yang kuat dan kokoh bisa memanfatakan material kayu yang dipadu padankan dengan besi.

promo produk finishing natural oil dan sanding sealer

Untuk mendapatkan kualitas pintu yang sesuai dengan harapan, dibutuhkan bantuan berupa pengaplikasian produk yang tepat. Anda dapat melakukannya dengan menggunakan cat kayu besi dari distributor cat kayu mengkilap Orchid.

Orchid Enamel Paint menjadi pilihan tepat untuk berbagai kebutuhan finishing. Termasuk untuk melapisi daun pintu agar tampak lebih menarik. Dengan berbagai jenis pilihan warna solid seperti merah, biru, putih, hitam, dan warna lainnya.

Sehingga Anda bisa memilih jenis warna apa yang Anda sukai. Cat kayu mengkilap Orchid Enamel akan memberikan tampilan yang menarik sekaligus memberikan perlindungan optimal.

Lalu Kenapa Harus Menggunakan Cat Orchid Enamel?

kenapa pakai cat orchid
kenapa harus pakai cat orchid?

Pemilihan produk cat serbaguna yang satu ini dilakukan bukan tanpa alasan pasti. Karena pada dasarnya, penggunaan produk ini memang sangat optimal untuk diandalkan pada berbagai kebutuhan finishing.

Anda dapat menggunakan cat Orchid untuk berbagai kebutuhan finishing. Produk dengan bahan baku kayu dan besi serta material sejenisnya dapat dilapisi dengan cat Orchid untuk mendapat hasil terbaik.

Kualitas cat Orchid serta berbagai fitur unggulan yang dimilikinya membuatnya sangat layak untuk menjadi andalan dalam setiap kebutuhan finishing. Berikut merupakan beberapa fitur unggulan yang dimiliki oleh produk ini:

  1. Termasuk produk yang aman dan ramah lingkungan
  2. Memiliki kandungan VOC content yang rendah, bahkan jumlahnya di bawah 100 gram per liter
  3. Tidak berbau menyengat
  4. Mengandung bahan anti karat dan anti jamur
  5. Termasuk cat yang multipurpose sehingga dapat diaplikasikan pada besi, kayu, dan material lain yang sejenisnya
  6. Mudah dan cepat untuk diaplikasikan
  7. Tahan dengan berbagai pengaruh cuaca
  8. Ada banyak pilihan warna menarik yang bisa dipilih
  9. Dapat digunakan pada berbagai media untuk kebutuhan indoor maupun outdoor

Dengan berbagai kualitas unggulannya, tak heran jika cat ini kerap diandalkan untuk melapisi berbagai furniture kayu, besi maupun material lainnya. Ditambah lagi dengan pilihan warna yang beragam.

Sehingga Anda juga dapat menyesuaikan pilihan warna yang akan digunakan dengan kebutuhan pengecatan yang ada.

Distributor Cat Kayu Mengkilap Orchid yang Tidak Berbau

pengecatan pintu dengan cat aman
pengecatan pintu dengan cat aman

Jika Anda membeli cat pada toko bangunan terdekat maka pasti ditawarkan untuk membeli cat solvent yang dicampur dengan thinner. Setelah Anda aplikasikan maka bau cat akan bertahan lama.

Bau menyengat tersebut dapat menyebabkan berbagai penyakit yang berpengaruh terhadap kondisi kesehatan Anda dan seluruh penghuni rumah. Gejala umum yang terjadi pada umumnya, lama kelamaan akan timbul berbagai gejala.

Bisa dimulai dengan terjadinya iritasi pada mata, sesak pada pernapasan, dan berbagai gejala lainnya. Gangguan kesehatan yang timbul dari gejala yang ringan seperti yang telah disebutkan sebelumnya hingga ke level serius dan kronis.

Bahkan dapat memicu penyakit kanker jika terus menerus Anda menghirupnya dalam jangka panjang. Hal tersebut dapat terjadi karena cat solvent yang Anda gunakan memang memiliki banyak kandungan toxic.

Salah satu ciri utamanya adalah adanya bau menyengat yang muncul dan tidak bisa hilang dalam waktu singkat. Jika Anda tidak ingin terjangkit penyakit segera beralih pada cat water based seperti cat dari distributor cat kayu mengkilap Orchid.

Cat Orchid terbuat dari air dan bahan pencampurnya pun air. Anda tidak perlu khawatir akan bau menyengat bahkan resiko terjangkit penyakit. Ditambah lagi dengan proses aplikasi yang mudah sehingga membuat Anda dapat mengaplikaskannya kapan saja.

Anda hanya membutuhkan bahan pencampur berupa air dan kuas saja. Cat Orchid juga cepat kering saat diaplikasikan. Selain itu, produk ini juga memiliki tampilan glossy hingga 80%.

Tentunya dapat menjadi cat kayu mengkilap yang dibutuhkan untuk memperindah tampilan daun pintu di rumah Anda.

Dapatkan Cat Kayu Mengkilap Orchid di Distributor Terdekat

cat kayu mengkilap orchidProduk yang disediakan oleh distributor cat kayu mengkilap Orchid tidak hanya aman tetapi juga memiliki berbagai macam pilihan warna. Setelah Anda mengaplikaskannya pada daun pintu Anda tidak perlu takut antar warna sisi pintu outdoor dan indoor.

Cat Orchid mampu bertahan di outdoor bahkan warna jarang memudar hingga 3 tahun. Sungguh lama bukan?

Jika Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut atau pemesanan mengenai produk ini, silahkan hubungi kami melaui e-mail di [email protected].

Anda juga dapat membeli seluruh varian produk dari PT. Bio Industri Omnipresen secara online melalui beberapa kanal marketplace kami berikut ini:

banner marketplace tokopedia

banner marketplace bukalapak

banner marketplace shopee

Anda juga bisa membeli seluruh produk dari Bioindustries secara langsung di beberapa service point kami berikut ini:

Bio Center Yogyakarta

Phone / fax: 0274 388301
Hp / WhatsApp: Klik di Sini
e-mail: [email protected]

Bio Service Point Jepara

Phone: 0291 598992
e-mail: [email protected]

Bio Service Point Cirebon

Phone: 0231 320759
e-mail: [email protected]

promo produk biovarnish sanding sealer

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top