Author name: admin

8 Inspirasi Desain Gazebo Minimalis

Ada banyak desain minimalis yang bisa Anda pilih untuk gazebo di rumah Anda. Dari desain-desain itu, banyak hal yang bisa Anda jadikan referensi, mulai dari bahan pembuatannya hingga bentuk dan desain gazebo itu sendiri. Pada dasarnya, apapun desain yang diterapkan, harus tetap dipastikan bahwa gazebo tersebut dapat berfungsi dengan tepat. Secara peran fungsionalnya, gazebo bisa […]

8 Inspirasi Desain Gazebo Minimalis Read More »

Mengecat Lantai Kayu (Wooden Flooring) dengan Orchid Enamel dan Biothane

Mengecat lantai kayu adalah kegiatan yang wajib dilakukan untuk menjaga kondisi wooden flooring tetap aman dan lebih awet. Untuk memastikan keamanan dan keawetan pada lantai kayu, harus dipastikan kualitas cat yang digunakan juga aman. Penggunaan wooden flooring terus meningkat seiring dengan berkembangnya berbagai desain dan tema dekorasi ruangan, terutama lantai . Menggunakan lantai kayu yang

Mengecat Lantai Kayu (Wooden Flooring) dengan Orchid Enamel dan Biothane Read More »

decking kayu

Kriteria Cat untuk Decking Kayu yang Aman

Untuk mendapat decking yang kayu aman dan mewah, diperlukan penggunaan cat kayu outdoor terbaik. Selain pemilihan bahan baku yang digunakan untuk lantai decking hal utama lainnya adalah soal kualitas cat kayu yang baik. Tampilan mewah juga tentu saja menjadi harapan untuk lebih meningkatkan estetika tempat lantai kayu berada. Kriteria Cat Kayu Outdoor Terbaik untuk Decking

Kriteria Cat untuk Decking Kayu yang Aman Read More »

Inspirasi Warna Lantai Kayu Selain Warna Natural

Warna lantai kayu natural paling sering dijumpai dan paling banyak digunakan oleh masyarakat umum. Hal ini terjadi karena warna natural cukup menarik, apalagi jika diaplikasikan pada lantai kayu. Namun pernahkah Anda merasa bosan dan terfikirkan untuk melihat lantai kayu dengan tampilan lainnya? Warna lain seperti yang kerap Anda lihat pada berbagai jenis furnitur sebenarnya masih

Inspirasi Warna Lantai Kayu Selain Warna Natural Read More »

Temukan Harga Dempul Kayu Bagus Terbaik Tahun 2021 Di Sini

Harga dempul kayu bagus dengan kualitas terbaik tahun 2021 perlu Anda ketahui. Hal ini penting diketahui untuk memastikan biaya produksi yang Anda butuhkan saat melakukan pengecatan. Pengaplikasian dempul kayu sebelum melakukan pengecatan bukan hanya dibutuhkan pada saat Anda akan melakukan pengecatan natural. Tetapi juga saat Anda akan melakukan pengecatan dengan cat solid. Mengecat dengan mengandalkan

Temukan Harga Dempul Kayu Bagus Terbaik Tahun 2021 Di Sini Read More »

Kenali Dasar Finishing yang Tepat dengan Wood Filler Tahan Air

Wood filler tahan air merupakan dasar finishing yang baik untuk menghasilkan finishing yang lebih optimal. Pengecatan pada kayu atau yang dikenal dengan istilah finishing adalah proses yang diperlukan untuk mempercantik tampilan mebel kayu. Dalam prosesnya, dibutuhkan berbagai penunjang diantaranya keberadaan filler atau dempul kayu. Penggunaan filler atau dempul kayu memberikan peran penting terutama bagi Anda

Kenali Dasar Finishing yang Tepat dengan Wood Filler Tahan Air Read More »

Biovarnish Wood Filler

Harga Wood Filler Untuk Finishing Transparan Kayu Terbaik Disini!

Mengetahui harga wood filler untuk mendapatkan finishing transparan kayu terbaik adalah salah satu hal yang penting. Saat melakukan pengecatan atau kegiatan finishing kayu dengan hasil tampilan close pore, penggunaan wood filler adalah hal wajib. Wood filler atau dempul kayu sangat berguna untuk membantu menyamarkan cacat pada permukaan kayu serta mengisi pori kayu. Fungsi dempul atau

Harga Wood Filler Untuk Finishing Transparan Kayu Terbaik Disini! Read More »

aplikasi cat dengan kuas

Buat Furnitur Kayu Lebih Berwarna Jelang Lebaran

Jelang suasana lebaran, furnitur kayu lebih berwarna akan tampak lebih menarik. Nuansa fitri di hari kemenangan akan lebih terasa dengan beragam warna yang membuat furnitur tampak seperti baru lagi. Semangat menyongsong hari baru pada nuansa fitri di hari raya bisa Anda representasikan juga terhadap mebel kayu di rumah. Yang bisa Anda lakukan adalah mengecat ulang

Buat Furnitur Kayu Lebih Berwarna Jelang Lebaran Read More »

Perbedaan Cat Rendah VOC dengan Cat Tanpa VOC

Cat rendah VOC dengan cat tanpa VOC memiliki perbedaan yang cukup besar. Dari penyebutannya sendiri sudah bisa diketahui letak perbedaannya juga berasal dari jumlah VOC yang terkandung di dalamnya. Demakin populernya produk yang ramah lingkungan terutama cat, semakin banyak perusahaan yang menawarkan cat berlabel “rendah VOC” atau bahkan “Non VOC.” Meskipun label ini terdengar positif,

Perbedaan Cat Rendah VOC dengan Cat Tanpa VOC Read More »

Scroll to Top