menata rumah

7 Tips Sederhana Membuat Ruangan Tampak Menarik

Mendekorasi sebuah ruangan memang membutuhkan rencana yang benar-benar matang. Perencanaan tersebut bukan hanya berkaitan dengan anggaran dana saja, namun juga berbagai perna-pernik untuk membuat ruangan tampak lebih menarik dan nyaman. Ada berbagai cara untuk mendekorasi ruangan, mulai dari hal yang paling mudah, misalnya membersihkan ruangan, mengganti letak furniture, sampai dengan membeli perabotan baru. Nah, bagi […]

7 Tips Sederhana Membuat Ruangan Tampak Menarik Read More »

cat besi warna emas

Menghadirkan Kemewahan Pada Interior Dengan Cat Besi Warna Emas

Apa yang ada di pikiran anda jika mendengar emas? Investasi? Mahal? Ya, banyak orang yang melihat emas sebagai sesuatu yang mahal dan mewah. Tapi apa jadinya jika warna emas digunakan dalam suatu hunian? Apakah akan terlihat mewah juga? Atau terkesan berlebihan ya? Memilih warna emas untuk sebuah hunian sah-sah saja kok. Pemilih warna emas cenderung

Menghadirkan Kemewahan Pada Interior Dengan Cat Besi Warna Emas Read More »

Memilih Cat Kayu dan Besi

Tips Memilih Cat Kayu dan Besi hanya dengan Satu Produk Saja

Di Indonesia, banyak sekali produsen cat yang menawarkan produk mereka baik itu cat kayu maupun cat besi, bahkan saat ini juga ada yang menawarkan cat kayu dan besi sekaligus. Tetapi sebelum memilih cat, kita harus mengetahui dahulu apa sih fungsi dari cat itu sendiri? Fungsi cat sendiri terbagi dua, yaitu untuk melindungi dan memberikan warna.

Tips Memilih Cat Kayu dan Besi hanya dengan Satu Produk Saja Read More »

Tips Mendekorasi Dapur Dengan Warna Biru Tua

Tips Mendekorasi Dapur Dengan Warna Biru Tua

Salah satu ruangan yang paling mudah kotor adalah dapur. Oleh karena itu, tidak jarang orang akan lebih memilih warna natural sebagai tema dari dapur mereka karena dapur akan terkesan lebih terang dan juga bersih. Trend yang menjadi tema warna untuk dapur adalah warna coklat muda, kuning, puith dan juga abu-abu. Namun, kali ini bukan warna-warna

Tips Mendekorasi Dapur Dengan Warna Biru Tua Read More »

Tips Mengecat Kusen Menggunakan Pernis

Tips Mengecat Kusen Menggunakan Pernis

Proses mengecat media atau proses finishing merupakan tahapan akhir setelah proses pembuatan produk selesai dilakukan dan dapat dilakukan dengan berbagai cara. Salah satu bahan finishing yang banyak dikenali oleh masyarakat adalah pernis. Bahan ini merupakan bahan finishing dengan harga yang terjangkau sehingga banyak diminati oleh masyarakat dan juga para pengrajin kayu. Nah, salah satu bagian

Tips Mengecat Kusen Menggunakan Pernis Read More »

Ayo Membuat Mainan Anak Berbahan Kayu Yang Unik

Ayo Membuat Mainan Anak Berbahan Kayu Yang Unik

Mainan anak berbahan kayu yang unik bisa Anda buat sendiri di rumah. Apa saja jenis mainan anak yang bisa dibuat sendiri dari bahan kayu? Mainan anak yang unik dan juga lucu pastinya akan disukai dan juga banyak dipilih. Selain itu, bahan membuat mainan juga harus mengutamakan keamanan contohnya adalah bahan dari kayu. Membuat mainan dari

Ayo Membuat Mainan Anak Berbahan Kayu Yang Unik Read More »

Tips Menghias Ruang Tamu Untuk Menyambut Tamu Istimewa

Tips Menghias Ruang Tamu Untuk Menyambut Tamu Istimewa

Ruang tamu merupakan bagian ruangan yang paling penting dari sebuah rumah. Ruang tamu yang nyaman dan juga menarik akan menjadikan pemilik rumah menjadi lebih nyaman. Bagaimana jika akan ada tamu istimewa yang berkunjung ke rumah Anda? Dekorasi apa yang tepat untuk ruang tamu Anda? Adakah tips menghias ruang tamu untuk menyambut tamu istimewa yang datang

Tips Menghias Ruang Tamu Untuk Menyambut Tamu Istimewa Read More »

desain interior apartemen

Inspirasi Desain Interior Apartemen 2 Kamar Tidur

Mendesain sebuah apartemen memang memerlukan beberapa pertimbangan yang cukup matang. Apartemen merupakan hunian yang sedang populer dan banyak digemari oleh orang, terutama bagi mereka yang tinggal di perkotaan. Lahan di perkotaan yang sempit, tentu saja dengan memilih apartemen anda tidak perlu repot dan terkesan lebih praktis dan juga modern. Pemilihan apartemen juga tidak boleh sembarangan.

Inspirasi Desain Interior Apartemen 2 Kamar Tidur Read More »

Cara Desain Apartemen Kecil Agar Tampak Luas

Mendesain sebuah ruangan merupakan sebuah tantangan. Sekarang ini sedang populer dengan desain minimalis. Bahakan apabila diamati maka terkadang desain rumah maupun juga kamar yang kecil akan tampil lebih menarik dari pada sebuah ruangan atau rumah yang lebih besar. Bagi mereka yang tinggal di perkotaan, pastinya akan memiliki hunian yang terkesan sempit, sperti di sebuah apartemen.

Cara Desain Apartemen Kecil Agar Tampak Luas Read More »

Scroll to Top
tanya cs
Tanya Disini!