Dapatkan Finishing Kayu Ulin Dengan Cat Kayu Aman Ini

Furniture dari berbagai jenis kayu, seperti kayu ulin butuh cat kayu aman untuk melapisi bagian luar baik perlindungan kayu dan perlindungan penggunanya.

Sudah pernah mendengar kayu ulin? Pasti sudah pernah, kayu yang memiliki istilah lain kayu Kalimantan, kayu bulian atau kayu besi ini banyak tumbuh di Sumatera Selatan dan Kalimantan. Pertumbuhannya di Indonesia bisa dikategorikan cukup besar karena tanaman ini mudah tumbuh di hutan tropis seperti di Indonesia.

Fungsi dari kayu ulin ini kebanyakan digunakan sebagai materal jembatan, konstruksi rumah hingga pembuatan kapal. Atau mungkin rumah Anda salah satu yang menggunakan kayu ulin ini?

promo produk biopolish natural oil

Baca Juga : Aplikasi Cat Kayu Aman Warna Transparan Kayu

kursi kayu ulin

Karakter kdari kayu ulin sendiri sangat keras sehingga tidak jarang juga digunakan sebagai tiang penyangga misalnya saja tiang pendopo. Dari jenis kayu ulin yang bertekstur keras, tetap membutuhkan cat kayu yang mampu melindungi kayu  dan cat kayu aman untuk melindungi penggunanya.

promo produk finishing natural oil dan sanding sealer

Jenis cat kayu ini tidak hanya seperti pernis saja tetapi juga ada dalam cat kayu warna solid. Tidak semua cat memiliki standar aman yang bagus, misalnya saja cat melamin yang memiliki kandungan emisi gas formaldehid. Kandungan gas ini akan menguap dan terasa ketika proses pengeringan.

Bau sangat menyengat yang keluar dapat mengganggu kesehatan manausia seperti mata pedih, batuk, dan juga sesak napas.

Simak Juga :

Pagar Woodplank Sebagai Alternatif Pengganti Pagar Kayu dan Besi

Penuhi Kebutuhan Finishing Garden Furniture dengan Cat Kayu Jepara Berkualitas

Mengenal Dengan Baik Pohon Ulin

cat orchid enamel paintKriteria pohon ulin sendiri jarang tumbuh di wilayah pulau Jawa. Persebarannya banyak di daerah Sumatera dan Kalimantan karena memiliki hutan tropika basah. Ciri dari pohon ulin sendiri adalah bentuknya besar dengan tinggi yang bisa mencapai 50 meter dan diameter 120 meter.

Tumbuhan ini cocok ditanam pada 400 meter diatas tanah sehingga banyak ditemukan atau dibudidyakan di wilayan lereng gunung. Walaupun tanaman ini tahan terhadap perubahan suhu, kelembapan yang tinggi maupun air laut masih jarang ditemukan di daerah yang berawa. Ketahanan pohon ulin tersebut menyebabkan tekstur dari kayu ulin yang kuat dan keras.

Cara membudidayakan biji tanaman ulin adalah dengan meletakannya ditanam atau bisa juga di tanah berpasir atau tanah berkapur. Pembudidayan pohon ulin bisa dikatakan cukup sulit karena ketika dibudidayakan tidak semua tanaman ulin berhasil. Sedangkan ketika sudah tumbuh, tanaman ulin membutuhkan curah hujan tahunan yang mencapai 2500 hingga 4000 mm.

Fungis dari pohon ulin sangat beraneka ragam karena ukuiranhya yang besar. Jika untuk alam berfungsi untuk menyerap air ke dalam tanah sehingga mencegah terjadinya banjir dan longsor, sangat mempengaruhi iklim dan menghasilkan oksigen. Sedangkan untuk makhluk hidup, pohon ulin digunakan sebagai sarang orangutan dan daunya sebagai  makanan.

Bagi manusia pohon ulin berfungsi sebagai kayu gergajian yang bisa dibentuk sebagai furniture, sebagai konstruksi rumah, tiang, dll. Khususnya pada fungis yang digunakan untuk manusia, kayu ulin membutuhkan cat kayu aman agar perlindungan kayu dapat berfungsi dengan baik serta tahan lama.

Mengapa Cat Kayu Aman Penting Untuk Kayu Ulin?

Seperti yang teah dikatakan di awal bahwa cat kayu yang dipilih haruslah aman baik untuk memberikan perlindungan pada manusia dan juga pada perlindungan kayu. Anda tentu tidak ingin karena menggunakan cat yang salah kesehatan menjadi teganggu. Maka cat kayu aman sangat penting fungsinya unutk manusia. Mendapatkan cat kayu yang aman bisa Anda mulai dengan menggunakan cat kayu Orchid.

Cat ini memang dibuat dengan mengacu pada standar keamanan dan kesehatan bahan kimia. Sehingga kandungan  zat kimia berbahaya seperti yang mengeluarkan bau menyengat tidak ada. Anda bisa menghubungi kontak berikut ini untuk melakukan pemesanan produk cat di costumer service pemesanan online via 0878-3934-6433 dan 0822-2026-5056.

Simak Juga :

Apa Dampak Kandungan VOC Dalam Cat Bagi Kesehatan?

Distributor Cat Kayu untuk Furniture Ekspor yang Bagus, Orchid Enamel Paint

promo produk biovarnish sanding sealer

1 thought on “Dapatkan Finishing Kayu Ulin Dengan Cat Kayu Aman Ini”

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top